Shalawat adalah salah satu anjuran yang harus di baca setiap hari, bukan hanya manusia yang bershalawat Allah dan malaikat saja bershalawat.
kesemangatan shalawat terasa ketika para santri kumpul dalam kegiatan marhabanan kubro dimalam jumat kliwon, senandung menggema dengan syahdunya menyentuh ke relung hati.